Cara Mengunduh dan Menginstal SPSS 25

doel.web.id – Apakah anda sedang bingung cara mengunduh dan menginstall SPSS 25? maka anda tepat berada di artikel ini dimana anda bisa menyimak panduannya pada artikel kami kali ini.

Sebenarnya cara mendownload dan menginstal SPSS 25 di perangkat windows sangatlah mudah dimana anda hanya cukup menemukan link download software secara gratis yang akan kami bagikan dibawah dan mengikuti instruksi cara menginstallnya yang juga akan kami bagikan pada artikel ini. Namun jika anda bingung caranya, hal tersebut wajar khusus bagi anda yang baru pertama kali menggunakan SPSS 25 ini.

SPSS 25 sendiri bukanlah software asing bagi anda yang sering berhubungan dengan data statistik baik itu untuk urusan kuliah maupun pekerjaan. Lalu apa itu SPSS 25?

Sekedar informasi, SPSS adalah singkatan dari Statistical Product and Service Solution yang mana dari namanya pastinya anda sudah bisa mengambil kesimpulan apabila aplikasi ini di gunakan untuk mengolah data statistik. SPSS merupakan Sebuah program aplikasi yang memiliki kemampuan analisis statistik serta sistem manajemen dengan algortma machine learning, analisis string, serta big data yang dapat diintegrasikan untuk membangun platform data analisis. Adapun dalam bahasa sederhana dari SPSS adalah sebuah program komputer yang digunakan untuk menganalisis data statistik.

Fungsi SPSS 25

Cara Mengunduh dan Menginstal SPSS 25

Berbicara mengenai fungsi dan kelebihan dari SPSS sebenarnya terlihat hampir sama seperti Microsoft Excel dimana keduanya software tersebut digunakan untuk mengolah data. namun, SPSS lebih mudah dan lebih simpel dibandingakan dengan Excel. SPSS biasanya digunakan oleh berbagai universitas, Institusi, dan Perusahaan untuk melakukan analisi data. Untuk mengenal lebih dalam mengenai SPSS ini, berikut fungsi dan kegunaan SPSS yang bisa anda simak dibawah ini.

  • Melakukan riset Pemasaran (Market Research)
  • Analisis data survey atau kuesioner
  • Digunakan untuk penelitian akademik mahasiswa
  • Penelitian kesehatan masayarakat
  • Mendokumentasikan data
  • Representasi data statistik
  • Digunakan oleh lembaga pemerintahan seperti lembaga BPS
  • Data Mining
  • Membantu untuk pengambilan keputusan suatu perusahaan

Kelebihan Aplikasi SPSS 25

Adapun satu kelebihan aplikasi SPSS 25 adalah kemampuannya untuk membantu anda dalam menganalisa data secara cepat dan tepat. Program ini juga memiliki berbagai fitur yang dapat membantu anda dalam melakukan berbagai tugas.

Selain itu, aplikasi ini juga memiliki kemampuan untuk melakukan simulasi dan prediksi berdasarkan data yang tersedia yang sangat berguna bagi para peneliti yang ingin memprediksi hasil penelitian atau membuat prediksi untuk menentukan kebijakan.

Aplikasi ini juga memiliki antarmuka yang mudah digunakan. Anda dapat dengan mudah memahami antarmuka dan memulai menggunakan aplikasi ini. Selain itu, aplikasi ini juga memiliki berbagai template yang dapat memudahkan anda dalam menyelesaikan berbagai analisis data.

Cara Download dan Install SPPS 25 pada windows

Cara Mengunduh dan Menginstal SPSS 25

Setelah membahas seputar aplikasi SPSS ini, maka bagi anda yang bingung cara download dan install software ini di perangkat windows anda, simak panduannya sebagai berikut.

  • Pertama silahkan anda download software SPSS 25 secara gratis DISINI dan ikuti intruksi yang ada.
  • Setelah berhasil anda download, kemudian anda bisa mengekstrak File Rar IBM SPSS Statistic 25.
  • Kemudian Double klik pada SPSS_Statistics_25_win64.exe lalu pilih yes untuk menginstal dan tunggu sampai proses extraksi file selesai
  • Setelah proses ekstrasi selesai muncul kotak dialog berikut kemudian klik next
  • Setelah itu silahkan konfirmasi licensi sofware pilih Accept the term in the licensi agreement
  • Selanjutnya ada pilihan untuk menginstal IBM SPSS-Esential for Phyton jika ingin menginstalnya pilih yes jika tidak klik no, dalam tutorial ini tidak dilakukan instalasi IBM SPSS – Esential for Phyton selanjutnya klik next
  • Selanjutnya muncul kotak dialog persetujuan lisensi sebagai berikut lalu klik next
  • Pilih lokasi penyimpanan file selanjutnya klik next
  • Selanjutnya klik install , setelah proses instalasi selesai klik finish, penting agar tidak menjalankan programnya terlebih dahulu.
  • Jika sudah selesai diintal jangan buka dulu aplikasi nya, dimana anda bisa lakukan langkah tutorial dibawah ini terlebih dahulu

Tutorial Cara Crack SPSS 25 menggunakan file Iservrc

  • Setelah proses instalasi selesai selnajutnya buka folder Crack lalu copy file lservrc
  • Pastekan file tersebut pada lokasi penyimpanan instalasi IBM SPSS yang anda pilih. Disk C, lalu pilih Program File, kemudian pilih IBM, pilih SPSS, pilih Statistics dan 25
  • Saat muncul kotak dialog berikut pilih “Replace the file in the destination”
  • Dan selesai, anda kini bisa membuka aplikasi SPSS nya.
  • Mudah bukan?

 

Kesimpulan

Aplikasi SPSS 25 adalah sebuah program yang dapat membantu anda dalam menganalisa data secara cepat dan tepat. Program ini juga memiliki berbagai fitur yang dapat membantu anda dalam melakukan berbagai tugas. Selain itu, aplikasi ini juga memiliki antarmuka yang mudah digunakan dan berbagai template yang dapat memudahkan anda dalam menyelesaikan berbagai analisis data.

Dan dengan cara download dan install yang telah kami bagikan diatas, maka anda pun bisa segera mencoba berbagai kelebihan dan manfaatnya dalam mengolah data yang anda inginkan.

Demikian informasi dan panduan cara mengunduh dan menginstall SPSS 25 di laptop atau di PC windows. Anda cukup mengikuti step diatas sesuai intruksi yang anda sehingga anda tidak perlu lagi bingung cara menggunakan software statistik untuk windows ini. Semoga berguna dan bermanfaat.

Post navigation